
Violet Evergarden adalah minuman mocktail yang menawarkan perpaduan rasa segar dari buah anggur dan jeruk, aroma menenangkan dari teh lavender, serta kesegaran alami dari timun dan mint. Dengan tampilan warna ungu yang cantik dan hiasan yang estetik, minuman ini memberikan pengalaman minum yang elegan dan menyegarkan
Orange Syrup: 20 ml
Mint Leaf: 10 pcs
Cucumber (Timun): 20 gr
Lemon Juice: 10 ml
Lavender Tea: 40 ml
Chi Forest Grape: 125 ml
Tambahan: Es batu, simple syrup, kuntum lavender kering, edible dust, serta irisan lemon dan timun untuk garnis.